Skip to main content

Posts

Showing posts from November, 2017

Review : DADDY's HOME 2

Daddy's Home 2 Directed : Sean Anders Starring : Will Ferrel, Mark Wahlberg, Mel Gibson, John Cena, John Lithgow Production : Gary Sanchez Productions, Paramount Pictures Duration : 100 minutes Menjelang akhir tahun bertepatan dengan libur panjang dipastikan film keluarga baik itu komedi,drama atau action akan menjadi pilihan untuk menonton. Apalagi suasana Natal menjadi dayatarik tersendiri. Setelah dua tahun lalu film pertama ditayangkan Daddy's Home mendapatkan respon kurang baik,banyak kritikus menilai acting mereka tidak begitu intens, semua serba dipaksakan untuk membuat penonton tertawa sehingga hasilnya jauh dari prediksi sebelumnya. Sebuah kesalahan yang perlu di ulang kembali, Nah film ke-2 jatuh pada bulan Desember Daddy's Home 2 bersetting saat liburan Natal tiba.Saat anak-anak tampil menceritakan apa arti sebuah Natal bagi keluarga,  Dusty ( Mark Wahlberg ) & Brad ( Will Ferrel ) sanggat tersentuh akan arti kebersamaan keluarga, dengan

Review : Murder on the Orient Express

Murder on the Orient Express Directed : Kenneth Branagh Starring : Kenneth Branagh, Penelope Cruz , Johnny Deep , Wiliam Dafoe, Michelle Pfeiffer, Josh Gad, Judi Dench Production : Scott Free Companies, 20th Century Fox Duration : 114M Setelah mengalami beberapa penundaan dikarenakan pengantian actor dan kursi penyutradaraan, maka pada tahun 2015 filmnya mulai shotting dan dibawah kendali Kenneth Branagh sekaligus menjadi pemeran utamanya, dengan judul yang sama dari novel karya Agatha Christie.  Tahun 1974 pernah dibuat ke layar lebar dan tak disangka masuk Box Office waktu itu,Sedangakan novelnya termasuk penjualan tertinggi ke tiga dari puluhan karyanya, Bagi yang menyukai kisah misteri teka-teki pembunuhan atau sejenisnya, film ini memang membawa kita dalam imajinasi yang kerap kali dibuat penasaran dan selalu menebak endingnya. Ini bukan popcorn movie disaat kondisi anda lelah dipastikan anda sangat tidak menikmatinya selama nyaris 2 jam duduk mikir yang terj

Review : JIGSAW ( SAW Legacy )

JIGSAW Directed : Michael Spierig dan Peter Spierig Actor : Tobin Bell, Laura Vandervoort, Brittany Allen, Cle Bennett Production : Twisted Pictures , Liongate  Pictures Runtime: 1h 31m Tak lepas dari seri pertama SAW, saat ini sudah memasuki seri ke-8 walapun tanpa embel-embel angka dibelakang judulnya. Film garapan James Wan ( SAW 2004 ) begitu fenomenal berbujet kecil menghasilkan angka yang luar biasa, James Wan membuat sebuah perbedaan film bergenre slasher gak layak ditonton oleh anak dibawah umur 18 tahun. Banyak adegan-adegan sadis diperlihatkan begitu nyata. Tak heran pecinta film Slasher mengharapkan seri berikutnya makin sadis makin dapat dinikmati. Namun kenyataannya tak seperti film pertama hanya beberapa seri saja yang menurut pengamat film dan kritikus melihat SAW 1-  AW 4 saja yang dianggap seri terbaiknya. John Kramer ( Tobin Bell ) masih menjadi tokoh sentral, filmnya masih menawarkan misteri pembersihan orang-orang yang berdosa untuk menghadapi "G

Review : Marlina pembunuh dalam empat babak

Mouly Surya kembali hadir dengan film terbarunya berjudul  Marlina si Pembunuh dalam Empat Babak , terseleksi di Quinzaine des réalisateurs ( Directors Fortnight ) yang berlangsung paralel dengan Cannes Film Festival 2017 . Sejak diselenggarakan pertamakalinya di tahun 1969, Directors' Fortnight , yang diselenggarakan pada Festival Film Cannes oleh Société des Réalisateurs de Films (Asosiasi Sutradara Film Perancis) , bertujuan untuk mendukung pembuat film dan mendorong talenta baru ke hadapan khalayak umum serta kritikus film pada perlehatan festival film terpenting di dunia ini.Dalam sejarahnya, Directors' Fortnight menemukan dan mengorbitkan banyak sutradara besar seperti Werner Herzog, George Lucas, Martin Scorsese, Jim Jarmush, Michael Haneke, Spike Lee, Sofia Coppola dan lainnya. Marlina bercerita tentang seorang janda yang melalui perjalanan mencari keadilan setelah rumahnya diserang oleh segerombolan perampok.

Press Release : Grup Cinema XX1 menghadirkan IMAX, Bioskop Baru di Breeze BSD City Tanggerang

Gebrakan dari grup CinemaXX1 membuka studio baru di The Breeze BSD City Tanggerang tak tanggung dengan berdirinya IMAX yang ke-5 setelah SMS Bekasi dan Serpong untuk wilayah Jakarta dan Tanggerang,serta 2 lokasi IMAX di Surabaya. Kehadirnya CinemaXX1 dan IMAX menambah daya tarik penonton BSD City sekitarnya  dapat menikmati teknologi terbaru tak perlu jauh-jauh lagi hanya selangkah menuju The Breeze XXI, yang beralamat di Jln. Grand Boulevard BSD Green Office Park, BSD City Lantai Dasar, Tangerang Selatan. , Seperti kita ketahui hadirnya IMAX merupakan komitmen penuh kepercayaan penonton terhadap  CinemaXX1 selama ini tegas Catherine Keng, selaku Corporate Secretary CINEMA 21 . Dengan mutu terbaik serta harga terjangkau hanya dengan uang sebesar Rp. 35,000 (Senin s/d Kamis), Rp. 40,000 (Jumat), dan Rp. 50,000 (Sabtu/Minggu/Libur).  Berdiri sejak tahun 1987 hingga sekarang sudah memiliki hampir 1000 layar di 168 lokasi dan makin bertambah memuaskan para movigoers sejati

Review : Justice League

Justice League  Directed : Zack Snyder  Starring : Ben Affleck, Gal Gadot, Henry Cavill, Jason Momoa, Ezra Miller Production : DC Films, Rat Pac Entertaiment , Warner Bros Picture Duration : 2h 1m Setelah menunggu setahun para pengemar superhero dimanjakana lagi dengan munculnya trailer Justice League dan tak sabar filmnya tayang di bulan November ini, dimulai penayangan Wonder Women beberapa bulan lalu dengan penghasilan box office terbesar maka DC Extended Universe (DCeU) makin diperkuat karena sempat melihat perolehan yang kurang menguntungkan, hadirnya film Justice League (JL) bisa jadi yang terbaik dipenghujung tahun 2017. Banyak kritikus mengharapkan lebih dari film Batman vs Superman : Dawn of Justice, Suicide Squad   atau Wonder Woman namun apakah semua itu memenuhi keinginan kritikus film saja, saya rasa tidak-fans berat DCcomics pun mempunyai keinginan yang sama. di tangan Zack Snyder pastilah berhasil secara cerita dan kualitas. Filmnya sendiri sudah d

Review : Beyond Skyline

Beyond Skyline Directed : Liam O'Donnel Actor : Frank Grillo, Iko Uwais, Yayan Ruhian, Bojana Novakovic Production : Hydralux,infinite, Framework Studios Runtime :  1H 45M Setiap kita pasti meremehkan kualitas cerita film ini apalagi yang sudah menonton Skyline (2010) banyak kritikus film menilai film ini tak ubahnya sebuah film tv dengan cerita yang sangat absurd, alhasil angka 4 disematkan pada Skyline. 10 tahun kemudian dengan sutrdara yang sama Liam O'Donnel mencoba merapikan kembali kisah serbuan alien namun berbeda lokasi dan karakter. Indonesia sudah 20 tahun ingin background Jogjakarta - Candi Borobudur menjadi latar belakang dalam sebuah film salah satunya After The Dark (Cinta Laura 2013) , nah Beyond Skyline mengambil latar belakang Candi Prambanan . Sebuah kemajuan yang berarti apalagi dengan bintang utama tidak hanya Artis Hollywood, 2 pemain film The Raid masuk masuk jajaran dalam film ini Iko Uwais dan Yayan Ruhian . Kenapa sutradara tertarik ke-dua